Teknik Dasar Sepak Takraw

Artikel makalah Teknik Dasar Sepak Takraw – meliputi dari pengertian, Sejarah, cara, tujuan, manfaat, lapangan contoh dan gambar supaya mudah di pahami, dalam cabang olahraga.

Apa Itu Sepak Takraw

Taknik-Salto

Sepak Takraw adalah olahraga yang menggabungkan bola voli dan sepak bola yang dimainkan permainan nya seperti di lapangan bulu tangkis, sehingga olahraga ini disebut sebagai sepakbola dalam bahasa Melayu.

Sepak Takraw juga sebagai terkenal olahraga yang sering mengikuti ajang oerlombaan, karena Takraw sudah banyak sekali peminatnya dan orang yang memainkannhya juga mencakuo semua kalangan dari laki-laki dan perempuan.

Baca Juga: Teknik Dasar Memanah

Sejarah Sepak Takraw

Olahraga Sepak Takraw berasal masa Kesultanan Melayu, sekitar tahun 634-713 M dan disebut sepakbola dalam bahasa Melayu, dengan menggunakan bola yang terbuat dari rotan.

Masa Kesultanan sekitar abad ke-15, Sepak Takraw dimainkan pertama kalinya dalam sejarah dan disebut sebagai sepak takraw asal ditemukan di Thailand sebagai “football”.

Sedangkan kata penemuan tahun 1970-an, olahraga ini dapat menembus nusantara dari Malaysia dan Singapura dengan melanjutkan perjalanan ke semua nusantara.

Pada tahun 1971 olahraga ini telah dibentuk dalam sebuah organisasi yang merupakan olahraga tingkat kejuaraan nasional dalam sepak takraw yang diadakan di Indonesia.

Baca Juga: Teknik Dasar Lempar Cakram

10 Dasar Teknik Sepak Takraw

Tekni-Smas

Nah Sobat dari pembahasn singkat di atas maka kami akan memberikan beberapa teknik dasar dalam permainan sepak takraw diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Teknik Smash

Smash adalah seranagan yang dapat menghancurkan kepada serangan lawan dengan malakukan gerakan unutk mencapai nilai poin tertinggi diantaranya.

  • Dapat menggunakan teknik smas yang dasar untuk menjaga bola agar tidak menjauh dari lawan dan akan mencapai smas yang baik
  • Berdiri dengan satu kaki
  • Angkat satu kaki lurus di depan tubuh
  • Sejajarkan kaki dan tubuh sehingga bisa meraih bola
  • Jika semua sudah siap tendang bola dengan pergelangan kaki
  • Fokuskan mata pada bola kemudian pada tujuan

Baca Juga: Teknik Dasar Bola Kasti

2. Teknik Pengarahan Bola

Teknik-awal

Pengarahan Bola adalah salah satu gerakan kaki dalam permainan sepak takraw dengan tujuan dapat memberikan umpan balik kepada anggota tim yang lain.

Berikut praktek dalam Pengarahan Bola adalah.

  • Berdiri tegak
  • Ambil sikap dengan senyaman mugkin
  • Tubuh dimiringkan ke belakang
  • Letakkan kedua tangan di samping tubuh dan tekuk siku
  • fokus pandanga ke bola dan tempat yang ingin dijangkau
  • Pastikan menggunakan kepala di bagian depan
  • Gerakan tubuh dan didorongan

3. Teknik Sepak Kura

Sepak Kura adalah salah satu sikap dan teknik seperti kura-kura dengan peran yang aktif sebagai punggung dan kaki sehingga pada sat melakukan serangan akan mudah mengembalikan bola yang berasal dari serangan musuh.

4. Teknik Serangan

Serangan adalah salah satu teknik dasar yang digunakan untuk Sepak Takraw sehingga dapat digunakan untuk menendang bola dengan kaki kiri yang menendang.

Cara melakukan nya adalah.

  • Bangun dan jaga tubuh tetap lurus
  • Angkat kaki untuk mencapai ketinggian
  • Lakukan tendangan pada bagian bawah ke atas sesuai pada posisi yang nyaman
  • Mata fokus pada pergerakan bola

Baca Juga: Teknik Dasar Bola Basket

5. Teknik Heading

Teknik-Sundulan

Teknik heading dalam Sepak Takraw adalah salah satau teknik yan di mana bisa di katakan sebagai serangan dan mengumpan bola dengan baik, dan dapat juga di katakan sebagai pertahan pada saat melakukan lemparan ke lawan.

Cara Melakukannnya:

  • Ambil posisi dengan berdiri
  • Condongkan tubuh ke belakang dan tangan di sisi tubuh dengan siku ditekuk.
  • Tetap awasi arah bola yang mengarah ke lawan.
  • Pastikan menggunakan kepala depan
  • Tubuh bergerak maju dan leher harus digerakkan

6. Teknik Salto

Salto adalah salah satu gerakan pada saat berlangsung nya permainan dan dilakukan ketika bola dikemudikan dalam posisi rendah dan juga digunakan pada saat akan melakukan serangan.

Cara melakukannya:

  • Berdiri tegak dengan satu kaki dengan posisi yang nyaman
  • Kaki yang digunakan sebagai langkah dalam tendangan
  • Saat menendang bola kaki harus lurus.
  • Gerakan ini dapat dilakukan dengan jungkir balik dengan tendangan yang keras dan terarah.

7. Teknik Menahan Bola

Menahan Bola adalah salah satu teknik untuk memegang bola, dengan dada.

Cara melakukannya adalah:

  • Pegang bola dengan dada
  • Dalam hal ini postur tubuh dapat menyentuh bola sekeras atau sejauh mungkin yang menuju daerah keseranagan.
  • Pegang bola dengan paha

Baca Juga: Teknik Dasar Tenis Meja

Lapangan Sepak Takraw

  • Lapangan takraw memiliki bentuk persegi panjang dengan panjang 13,4 meter dan lebar 6,1 meter.
  • Di tengah lapangan terdapat lingkaran dengan radius 30 cm.
  • Ketinggian minimum loteng adalah 8 meter di atas lantai.
  • Memiliki panjang minimal 3 meter
  • Garis yang ditandai dengan cat lebar 4 cm
  • Garis tengah lebar 2 cm
  • Lingkaran garis tengah jari-jari 90 cm
  • Lingkaran layanan dengan jari-jari 30 lapangan.
  • Jarak garis belakang 2,45 m
  • Jarak dari garis tengah 4,25 m.
  • Jarak dari lingkaran 3 m. 05

Demikianlah sobat ulasan singkat dari kami mengenai teknik dasar sepak takraw, semoga apa yang sudah kami sampaikan dapat membantu kegiatan belajar kita semua, sekian dan terima kasih.

Baca Juga: Teknik Dasar Pencak Silat